Spam email – Surat elektronik seperti Gmail ternyata mampu mengidentifikasi email yang mencurigakan dan mendeteksinya sebagai spam email.
Spam email cukup mengganggu karena pesan yang masuk ke kontak email Anda tanpa diinginkan.
Biasanya hal ini terjadi salah satunya karena Anda pernah mengisi sebuah link dan memasukkan akun email Anda.
Sering Mendapatkan Spam Email? Yuk Ikuti Cara Berikut Agar Anda Terhindar Dari Spam Email
Biasanya yang dilakukan spam email adalah untuk melakukan promosi dan berisi iklan tertentu.
Spam email juga bisa dikarenakan adanya kebocoran data yang berpotensi untuk mengekspos alamat email Anda kepada pihak lain.
Selain email spam berupa promosi bisa juga berupa email phising yang berupa praktik penipuan dimana pelaku mencoba mengelabui korban dengan menjadi brand terkenal.
Ada juga yang lebih parah email penipuan juga bisa saja terjadi biasanya dengan berpura-pura menjadi sosok yang dapat dipercaya oleh korbannya.
Mereka akan meminta bantuan seperti bentuk uang dengan menjanjikan uang yang lebih besar kepada korban.
Untuk mengatasinya yang pertama jangan membuka email spam karena spammer dapat mengetahui pada jam berapa Anda membuka pesan email dan ke depan ia akan mengirimkan spam di jam yang sama.
Jika Anda sudah terlanjur membuka spam email maka segeralah untuk tutup email.
Selanjutnya Anda bisa melaporkan spam email dengan memberikan tanda centang pada kotak kecil di sebelah email.
Kemudian Anda bisa menekan tanda seru pada bar di atasnya maka pesan tersebut secara otomatis akan ditandai sebagai spam email.
Apabila di kemudian hari spam email masuk kembali maka akan otomatis mendeteksi alamat pengirim dan memindahkan ke folder spam dan kotak masuk Anda akan bersih dari email berbahaya.
Jika langkah-langkah di atas sudah Anda lakukan maka Anda bisa memblokir alamat email pengirim. Dengan begitu pesan spammer tidak lagi sampai karena Anda sudah memblokirnya.
Nah itu dia beberapa tips yang bisa Anda lakukan agar bisa terhindar dari spam email.
Spam email seringkali mengganggu karena membuat kontak email menjadi penuh dengan pesan yang memang tidak kita butuhkan.
Jika saat ini Anda tengah mencari service digital marketing untuk bisnis properti Anda maka Anda bisa serahkan kepada Nata Connexindo.
Nata Connexindo telah menjadi mitra terbaik para developer di Indonesia dan saatnya giliran Anda untuk bergabung bersama kami.
Berbagai service kami berikan mulai dari pengelolaan website, desain hingga aplikasi khusus untuk properti.
Cari tahu lebih banyak mengenai informasi seputar tips digital marketing lainnya dengan mengunjungi website ahli pemasaran digital properti Nata Connexindo.
Sebagai ahli pemasaran digital properti, Nata Connexindo akan memberikan tips seputar digital marketing yang tepat untuk perkembangan bisnis properti Anda. (MSH)